Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2018

Cinta sejatiku

Gambar
Sebelum nikah aku sudah punya cinta sejati. Yakni allah. Aku tak khawatirkan apapun. Walau memang kadang ini pun pasang surut seperti gelombang air laut. Tapi aku tenang saja Karena yakin cinta sejatiku selalu memperhatikan aku keperluan ku dan apapun yang aku butuhkan.  Dia itu keren. Paling mengerti dan memahami perasaanku . Sampe sampe tak terlalu pusing soal nikah kapan dan sama siapa. Gimana cinta sejatiku sajalah. Sebelum nikah akupun pernah sakit parah. Jalan kaki dikit muntah. Muntah dan muntah. Ternyata jantung ku bocor. Tp karena aku punya cinta sejati aku percaya kam saja pada Nya mau jadi apa hidupku setelah itu. Asal aku sering nge date sama cinta sejati aku itu di sepertiga malam terakhir dan di waktu dhuha.  Apapun yang aku alami hidupku dan jiwaku tetap damai dan tenang. Hingga akhirnya cintaku membawaku pada fase taaruf dengan laki laki yang sudah aku kenal ternyata. Dia sebenarnya adalah cinta pertama ku waktu di smp. Namun saat itu aku mala...

Suami Romantis

"mah... Masih pegang uang nggak?" wa nya setiap menjelang akhir bulan. Suami Romantis? Aku tempatkan pertanyaan itu sebagai kategori romantis pertama karena inilah alasan kenapa seorang istri harus taat pada suami. Bahkan ada hadits yang mengatakan jika seseorang harus menyembah kepada selain allah maka akan aku suruh seorang istri menyembah pada suami, namun itu tidak boleh. Betapa Agungnya seorang suami.  Betapa tinggi nya posisi itu. Betapa mulia nya jabatan seorang imam. Kenapa istri harus begitu Taat nya?  Pernah mendengar dari salah satu ceramah ustad khalid basalamah di youtube katanya istri harus taat suami karena dia yang dulunya orang asing kini rela memberikan seluruh uang hasil keringat nya untuk istri. Perempuan yang sebelum dinikahinya adalah orang asing baginya. Maka kedudukan suami saat bekerja itu sama dengan orang-orang yang berjihad. Masya allah. Allah pasti punya maksud dibalik semua perintahnya. Dan beruntungnya memiliki suami yang bertanggung jawab...

Aphelion

Aphelion Saat ini kita berada di jarak aphelion Aphelion,  sebuah titik terjauh yang membuat rindu. Tak ada yang perlu dicemaskan,  karena aphelion terjadi hanya beberapa saat saja. Dan tidak menyebabkan kebahagiaan kita mendingin.percaya... Itulah kunci dari kehangatan tak bertepi. Sebagaimana bumi yang terus berputar mengelilingi porosnya kemudian akan berada kembali di perihelion,  jarak terdekat yang membuat binar. Aphelion, hanya sementara Perihelion pun sama. Tak ada yang benar benar abadi selain cintaNya Aphelion, sebentar saja Aphelion, mengingatkan agar aku selalu mensyukuri perihelion yang begitu berharga, karena ini tak lama. Aphelion hanya sebuah jarak untuk merenungkan apa yang telah luput untuk disyukuri Aphelion, sebuah jarak yang mencipta rindu.