Day 10, Do and don't

Alhamdulillah sudah  hari ke 10 di tantangan 30 hari.  Dan hari ini saya membuat list apa yang harus dikerjakan selama sepekan ke depan dan apa yang tidak boleh dilakukan.
Ini proses belajar agar semakin fokus pada prioritas.

Hal yang harus dilakukan
1. Membuat jurnal misi
2. Menulis jurnal syukur
3. Memasak menu baru
4. Olahraga
5. Mencuci pakaian
6. Membersihkan area mesin cuci
7. SHALAT tahajud
8. Pinjem Novel tereliye
9. Mengembalikan buku marie kondo
10. Menyetrika pakaian
11. Memijit suami
12. Membuat akuntansi bisnis
13. Membayar hutang
14. Mencuci kipas angin
15. Setoran tugas kelas bunda cekatan
16. Membeli mukena anak
17. Membeli air galon
18. Membeli Sabun mandi anak
19. Membuang baju yang tidak dipakai
20. Membuang sepatu yang tidak dipakai
21. Merapikan baju
22. Servis motor
23. Foto buku yang mau dijual
24. Enema kopi
25. Evaluasi pengeluaran harian
26. Evaluasi tujuan tabungan
27. Membuat time Log untuk tiga hari
28. Membuat menu bermain anak
29. Praktek komunikasi produktif
30. Belanja bumbu masak


Hal yang tidak boleh dilakukan
1. Menunda pekerjaan
2. Tidur larut malam
3. Berteriak kepada anak dan suami
4. Shopping
5. Membicarakan kekurangan suami
6. Komplain
7. Ribut dengan pasangan depan anak
8. Menunda mencuci BAJU anak
9. Memaksa anak untuk mandi dll
10. Belanja lauk selama masih ada stock dikulkas
11. Kurang minum
12. Keluar rumah tanpa kepentingan mendesak



#tantangan30hari
#tahapkepompong
#bundacekatan
#institutibuprofesional

Komentar

Postingan populer dari blog ini

TIPS MENGATASI SAKIT SAAT MENSTRUASI DENGAN ENEMA KOPI

Fokus Kekuatan, Siasati Kekurangan!

Memaknai Keajaiban